Biasanya lari cepat dilakukan dalam jarak pendek yang melibatkan kecepatan maksimum dalam tempo yang singkat.
2. Lari Jarak Menengah
Lari jarak menengah merupakan lari yang jaraknya lebih panjang dibanding lari cepat.
Lari ini memiliki jarak yang lebih pending dibanding dengan lari jarak jauh.
Nah, contoh lari jarak menengah adalah lari 800 meter dan 1.500 meter.
3. Lari Jarak Jauh
Pengertian lari jarak jauh adalah jenis lari yang lebih panjang dan membutuhkan waktu lebih lama.
Contoh lari jarak jauh ialah maraton dan lari lintas alam.
4. Lari Estafet
Lari yang membutuhkan kekompakan antartim pelari disebut dengan lari estafet.
Teknik lari estafet, yaitu berlari hingga jarak tertentu lalu menyerahkan tongkat estafet kepada rekan setimnya.
Source | : | Kompas.com,kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR