Dalam hal ini, presentasi memerlukan media lain yang dapat memperjelas pesan atau informasi yang kita sampaikan.
Media yang dapat digunakan adalah powerpoint, poster, video, gambar, alat peraga, dan lain sebagainya.
Untuk penyusunan media agar dibuat semenarik mungkin dengan desain yang tepat, teks sesuai, warna yang pas, serta bentuknya cocok.
3. Kenali Tempat Presentasi, Alat Pendukung, dan Audiensi
Cara presentasi kita juga dapat disesuaikan dengan lokasi dan audiensi yang akan menyaksikan.
Alat apa saja yang diperlukan sehingga dapat membantu kita saat presentasi.
Hal-hal yang telah disiapkan sebelumnya tidak ada artinya jika tempat presentasi tidak mendukung.
Begitu pula dengan alat jika di kelas ada proyektor, tidak perlu menggunakan media powerpoint.
Mengenali pemirsa atau orang-orang yang akan menyaksikan presentasi kita juga cukup penting.
Presentasi hanya di depan teman-teman sekelas tentu berbeda dengan presentasi di depan kepala sekolah dan dewan guru.
4. Melakukan Simulasi Presentasi
Baca Juga: Struktur atau Bagian dari Teks Biografi, Materi Bahasa Indonesia Kelas X
Source | : | Kompas.com,kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR