Selain itu, pada tahap ini anak-anak juga sudah bisa melakukan operasi hitungan matematika sederhana, seperti, menambah, membagi, atau mengurangi.
4. Tahap Operasional Formal (11-15 tahun)
Tahap terakhir, yaitu tahap operasional formal.
Pada tahap ini anak-anak memasuki tahap remaja, sehingga mulai mampu memahami ide-ide yang rumit.
Dengan kata lain, saat dihadapkan pada suatu masalah, anak-anak sudah mampu meninjau cara-cara yang mungkin bisa dilakukan.
Sehingga, mereka secara teoritis sudah bisa mencari dan mencapai sebuah solusi atas suatu permasalahan.
"Proses sosialisasi pada anak yaitu sensorimotor, pra-operasional, operasional konkret, dan operasional formal."
Nah, itulah proses sosialisasi anak menurut teori Jean Piaget melalui beberapa tahapan.
Coba Jawab! |
Hal apa yang ditekankan pada proses sosialisasi menurut teori Jean Piaget? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Tonton video ini juga, yuk!
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR