Matahari tengah malam di Reykjavik, Islandia terjadi terutama pada saat musim panas.
Warga setempat dan turis umumnya memanfaatkan mandi cahaya Matahari di negara dingin ini dengan mendaki gunung ke Thingvellir National Park atau jalan kaki ke Blue Lagoon.
2. Swedia
Matahari selalu bersinar selama 56 hari atau sekitar 8 minggu tanpa henti di Abisko, Swedia pada musim panas.
Situasi tampak seperti pagi hari atau senja, tetapi malam pernah tetap datang sekitar akhir Mei sampai pertengahan Juli.
3. Norwegia
Kepulauan Lofoten di Norwegia dikenal dengan pemandangan indah khas Arktik.
Namun, yang lebih unik adalah pemandangan orang setempat dan turis yang berlalu lalang saat tengah malam di bawah sinar Matahari.
4. Alaska
Alaska termasuk negara yang mengalami fenomena midnight sun. Alaska merupakan negara bagian paling utara di Amerika Serikat.
Baca Juga: 5 Tips untuk Melihat Bintang dengan Jelas di Malam Hari
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR