3. Debat
- 9 menit pertama setiap tim mengomentari argumentasi tim lain selama 3 menit.
Misalnya Tim Afirmasi mengomentari argumentasi Tim Penyanggah dan Tim Netral selama 3 menit, demikian seterusnya.
5 menit berikutnya diberikan hak bicara selama 1 menit kepada tim yang memencet bel paling dulu.
Akan diberikan 5 kali kesempatan memencet bel. Tim yang cepat akan mendapat kesempatan bicara lebih banyak.
Hak bicara dapat digunakan untuk memberikan komentar, sanggahan, atau pertanyaan, bukan celaan.
- Waktu: 14 menit.
4. Simpulan
- Setiap tim memberikan ungkapan penutup terhadap pernyataan topik sesuai dengan posisinya selama 1 menit.
- Waktu: 3 menit.
"Kegiatan debat biasanya berisi perkenalan, penyampaian, debat, dan simpulan."
Baca Juga: Bagaimana Cara Debat yang Baik?
Itulah contoh kegiatan debat.
Coba Jawab! |
Apa yang dimaksud dengan mosi? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Bahasa Indonesia SMP Kelas X, Kemdikbud.
Tonton video ini juga, yuk!
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR