14. Konflik dapat memicu perjuangan untuk mencapai keadilan sosial dan distribusi sumber daya yang lebih adil.
15. Konflik dapat memperkuat rasa solidaritas di antara kelompok-kelompok yang berjuang bersama-sama untuk tujuan yang dianggap positif.
"Salah satu contoh bentuk konflik sosial bersifat positif adalah memunculkan perubahan dalam masyarakat, mendorong inovasi, dan memotivasi evolusi sosial."
Nah, itulah beberapa contoh bentuk konflik sosial bersifat positif yang terjadi di masyarakat.
Coba Jawab! |
Apa yang mendasari adanya konflik sosial? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Sosiologi untuk SMA Kelas XI karya Joan Hesti Gita Purwasih dan Seli Septiana Pratiwi, Kemdikbudristek Tahun 2021.
Yuk, tonton juga video ini!
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR