adjar.id - Pada zaman sekarang, balon udara dapat dinaiki oleh manusia sebagai wahana di tempat wisata, seperti yang ada di Cappadocia, Turki.
Namun, sebelum itu, penumpang balon udara pertama di dunia adalah ayam, bebek, dan domba, Adjarian.
Hal tersebut terjadi saat percobaan penerbangan balon udara kedua di Paris pada September 1783 yang menjadi bukti keberhasilan penemuan balon udara oleh Joseph Montgolfier dan Stephen Montgolfier.
Tonton video ini juga, yuk!
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | Mumtahanah Kurniawati |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR