adjar.id - Balon udara pertama di dunia dibuat oleh kakak beradik bernama Joseph Montgolfier dan Stephen Montgolfier. Keduanya berasal dari salah satu kota kecil yang ada di Prancis Selatan.
Setelah beberapa kali percobaan, akhirnya balon udara berhasil dibuat pada 1783.
Balon udara tersebut pertama kali berhasil mengudara pada bulan Juni. Kemudian, penerbangan kedua dilakukan di Paris pada bulan September.
Di penerbangan kedua tersebut, balon udara tersebut mengangkut ayam, bebek, dan domba untuk uji coba.
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR