1. Sosio-nasionalis
2. Sosio-demokratis
3. Ketuhanan
Bahkan, ketiga prinsip tersebut bisa juga disederhanakan kembali menjadi satu prinsip, yaitu gotong royong.
"Pokok pikiran Soekarno tentang dasar negara berangkat dari pentingnya philosophische grondslag atau weltanschauung bagi berdirinya sebuah negara."
Nah, itulah penjelasan pokok pikiran Soekarno tentang dasar negara, Adjarian.
Coba Jawab! |
Kapan Soekarno berpidato dalam sidang pertama BPUPKI? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SMA/SMK Kelas X karya Abdul Waidl, dkk.
Tonton juga video ini, yuk!
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | AdjarID |
KOMENTAR