adjar.id - Tenis merupakan olahraga menggunakan raket yang dimainkan secara individu (single) ataupun tim.
Tim dalam permainan tenis biasanya dilakukan oleh dua pemain atau biasa disebut dengan permainan ganda (double).
Kedua jenis permainan tersebut memiliki ukuran luas lapangan yang berbeda.
Dalam pertandingan resmi, ukuran lapangan tenis harus sesuai dengan peraturan Federasi Tenis Internasional atau International Tennis Federation (ITF) atau standar nasional.
Lapangan tenis untuk permainan tunggal (single) berukuran 23,77 x 8,23 meter.
Sementara untuk permainan ganda (double) berukuran 23,77 x 10,97 meter.
O iya, di samping ukuran luas lapangan, jenis lapangan tenis juga berbeda-beda, Adjarian.
Berikut jenis-jenis lapangan tenis.
"Ukuran lapangan tenis untuk permainan tunggal berbeda dengan permainan ganda."
Jenis-Jenis Lapangan Tenis
1. Lapangan Keras (Hardcourt)
Baca Juga: Gerak Lokomotor, Non Lokomotor, dan Manipulatif dalam Permainan Bulu Tangkis dan Tenis Meja
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR