adjar.id - Mementaskan drama dapat dilaksanakan dengan baik melalui beberapa langkah.
Pementasan drama ini termasuk ke dalam suatu seni pertunjukan, Adjarian.
Drama adalah suatu seni pertunjukan yang memadukan berbagai unsur gerakan dalam membawakan kisah atau cerita.
Dalam drama ini terdapat karya sastra yang terdapat akting dan ekspresi di sebuah panggung pementasan.
Sebelum melakukan pementasan, para penulis naskah drama akan menyusun skenario dengan elemen-elemen pelengkap.
Elemen inilah yang kemudian akan mendukung penonton agar dapat memahami alur cerita dalam pementasan.
Nah, drama akan menyajikan cerita dengan optimal melalui ekspresi, suara, gerak tubuh, dan sarana lainnya yang bisa mendukung pementasan.
Ada beberapa aspek yang dibutuhkan dalam pementasan, seperti persiapan naskah, pemilihan pemain, pengembangan karakter, dan sebagainya.
Lalu, apa saja langkah-langkah pementasan drama?
Berikut macam-macam langkah mementaskan drama.
"Drama perlu memperhatikan berbagai kelengkapan unsur dalam naskah drama."
Baca Juga: Jawab Soal Latihan tentang Drama Pentas 'Anak', Materi Bahasa Indonesia Kelas 11 Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR