Sistem Kasta dalam Agama Hindu
1. Kasta Brahmana
Kasta Barhmana terdiri dari golongan pendeta agung yang mengabdikan diri pada pendidikan dan spiritual.
Masyarakat Hindu yang masuk ke dalam kasta Brahmana ini adalah guru, rohaniawan, pendeta, dan sullinggih atau orang yang berpikir dan bertindak suci.
Nah, kasta Brahmana ini bertugas untuk menjalankan berbagai upacara keagamaan.
Pada masyarakat Hindu Bali, ciri khas nama yang digunakan pada kasta Brahmana, yaitu Ida Bagus dan Ida Ayu.
2. Kasta Ksatria
Kasta Ksatria terdiri dari golongan raja atau bangsawan yang merupakan keturunan raja-raja di kerajaan Hindu.
Ksatria juga bisa diartikan bagi orang yang masuk dalam lembaga militer atau pemerintahan.
Kasta Ksatria biasanya tidak memiliki harta pribadi karena semua yang dihasilkan merupakan milik negara atau kerajaan.
Orang-orang yang masuk ke dalam golongan ini adalah presiden, menteri, tentara, dan raja.
Baca Juga: Konsekuensi Adanya Stratifikasi Sosial dan Diferensiasi Sosial
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR