adjar.id – Kedudukan dan peranan merupakan dua unsur yang terdapat di dalam stratifikasi sosial.
stratifikasi sosial termasuk sebagai bentuk struktur sosial yang ada di masyarakat, Adjarian.
Stratifikasi sosial atau pelapisan sosial secara umum bisa diartikan sebagai pengelompokan atau pembedaan anggota masyarakat secara vertikal.
Nah, kali ini kita akan membahas mengenai pengertian kedudukan dan peranan dalam stratifikasi sosial yang menjadi materi sosiologi kelas 11 SMA.
Stratifikasi sosial merupakan gejala sosial yang bersifat umum pada setiap masyarakat.
O iya, menurut Soerjono Soekanto, stratifikasi sosial adalah pembedaan posisi seseorang atau kelompok dalam kedudukan yang berbeda-beda secara vertikal.
Lalu, apa itu kedudukan dan peranan?
Yuk, kita cari tahu bersama, Adjarian!
“Stratifikasi sosial termasuk sebagai pengelompokan anggota masyarakat yang dilakukan secara vertikal.”
Baca Juga: 3 Pola Stratifikasi Sosial Berdasarkan Kriteria Politik
Kedudukan dan Peranan dalam Stratifikasi Sosial
Berikut dua unsur yang terdapat dalam stratifikasi sosial, yaitu:
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR