Jawaban: Terdapat dua tema yang bisa dilihat dari cerpen tersebut.
Tema yang pertama adalah hubungan antara Nina dan Endo.
Endo merupakan sosok lelaki yang terkadang tidak setia dan hanya peduli pada keinginannya.
Tema berikutnya adalah kegigihan dan keuletan orang Jepang dalam berkerja.
Dalam cerpen tersebut terlihat seorang seniman Indonesia yang menggambarkan tentang
kegigihan dan keuletan orang Jepang.
Kegigihan dan keuletan tersebut diibaratkan sebagai Hatarakibachi yang berarti kutu pekerja.
8. Sebutkan salah satu pesan atau amanat dari cerpen di atas.
Jawaban: Pesan dan amanat yang bisa kita ambil dari cerpen tersebut adalah untuk tidak menilai sesuatu dari fisiknya saja.
Hal tersebut dapat dilihat dari penggalan cerpen yang berbunyi:
“Jika tak memenuhi kualifikasi tak perlu dipaksa. Apalagi dinilai dari fisik semata”.
Nah, itulah pembahasan soal seputar analisis cerpen berjudul “Hatarakibachi”, soal nomor 6-8.
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Indonesia Kelas XI Bab 4 Kurikulum Merdeka, Kegiatan 3 No. 1 'Hatarakibachi'
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR