adjar.id - Yap, di Indonesia kita menggunakan kemudi atau setir di kanan.
Namun ternyata, tidak hanya di Indonesia saja yang menggunakan setir di sebelah kanan, Adjarian.
Hal tersebut tidak terlepas dari sejarah dan budaya yang ada dari zaman dahulu.
Contohnya di Indonesia, setir mobil di kanan bermula dari pengaruh era penjajahan Inggris, Belanda, dan Jepang.
Menurut sejarahnya, pada saat itu Belanda memperkenalkan setir di kanan saat menjajah Indonesia.
Namun, Belanda mengubah setir menjadi di kiri saat mereka dijajah oleh Perancis.
Selain Indonesia, terdapat sepuluh negara yang juga menggunakan setir di kanan.
Nah, negara mana sajakah yang juga menggunakan sistem setir di sebelah kanan seperti Indonesia, ya?
Yuk, kita cari tahu!
Negara yang Menggunakan Setir Kanan
1. Indonesia
Baca Juga: Bagaimana Asal Mula Setir Mobil di Sebelah Kanan?
2. Inggris
3. Australia
4. Jepang
5. Singapura
6. Malaysia
7. New Zealand
8. Brunei Darussalam
9. Thailand
10. Timor Leste
11. Samoa
Nah, itulah sebelas negara yang menggunakan setir di kanan, Adjarian.
Baca Juga: Mengapa Setir Mobil Berbentuk Bundar? Ternyata Ada Alasannya
Coba Jawab! |
Mengapa Belanda mengubah posisi setir menjadi ke kiri? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Saksikan juga video berikut, yuk!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR