Pada pasar oligopoli, jumlah penjual lumayan sedikit, biasanya hanya dua sampai sepuluh perusahaan.
Sehingga, mereka bisa saling memantau setiap gerak dari semua pesaingnya.
7. Menggunakan Promosi Melalui Iklan
Perusahaan yang ada di pasar oligopoli biasanya akan menggunakan promosi melalui media iklan.
Iklan terutama sangat dibutuhkan untuk perusahaan yang menghasilkan barang berbeda corok.
Tujuannya untuk mempertahankan pangsa pasar yang sudah dikuasai dan merebut pangsa pasar yang baru.
Nah, itulah ciri-ciri pasar oligopoli.
Coba Jawab! |
Apa yang dimaksud dengan pasar oligopoli? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR