adjar.id - Apakah Adjarian pernah menjalani kelas online atau daring?
Mungkin banyak yang pernah merasakannya pada saat pandemi COVID-19 dan vaksin belum tersedia.
Nah, ada soal-soal bahasa Inggris yang membahas tentang kelas online, Adjarian.
Soal-soal tersebut terdapat pada buku Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka English for Nusantara kelas VII, halaman 173.
Pada soal-soal yang akan kita kerjakan ini, terdapat sebuah teks yang berjudul "Ibu Ayu's Online Class".
Dalam teks tersebut, diceritakan kapan Ibu Ayu mengajar bahasa Inggris dan kegiatan apa saja yang dilakukan saat mengajar.
Selain itu, kita juga akan mengetahui aplikasi yang digunakannya saat mengajar bahasa Inggris secara daring.
Nah, tugas kita adalah memahami dan mencermati teks agar dapat menjawab pertanyaan dengan baik.
Langsung saja kita simak pembahasan soal tersebut di bawah ini, yuk!
b. Read Text about Ibu Ayu's Online Classroom. See the Wordbox.
Ibu Ayu’s Online Class
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR