Baca Juga: 5 Fakta Unik dan Menarik Seputar Buah Sawo yang Banyak Terdapat di Indonesia
Contoh buah yang tumbuh sepanjang tahun di antaranya ialah pisang, jeruk, jambu biji, belimbing, pepaya, nanas, sawo, dan salak.
O iya, walaupun bisa tumbuh sepanjang tahun, tapi buah-buahan tersebut juga memiliki bulan puncak, lo.
Bulan-bulan puncak panen buah-buahan tersebut akan melebihi bulan-bulan lainnya, Adjarian.
Hal itu dikarenakan berbagai faktor alam.
Nah, itulah alasan mengapa ada buah musiman dan buah yang tumbuh sepanjang tahun.
#AkuBacaAkuTahu
Coba Jawab! |
Apa saja faktor yang memengaruhi tumbuhan dapat berbunga dan menghasilkan buah? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR