Candi Borobudur membutuhkan waktu yang lama untuk membangunnya.
Candi peninggalan Kerajaan Mataram Kuno ini dibangun pada masa pemerintahan Raja Samaratungga pada abad 8-9 Masehi.
Dalam sebuah catatan pada Prasasti Kayumwungan, candi Borobudur membutuhkan masa pembangunan hampir 100 tahun.
4. Memiliki 2 Juta-an Balok Batu
Candi Borobudur didesain oleh arsitektur bernama Gunadharma.
Baca Juga: Sejarah Kerajaan Mataram Kuno
Candi ini memiliki bentuk piramida berundak yang dibangung dari balok batu andesit dengan jumalah mencapai dua jutaan buah balok batu.
Nah, itulah fakta menarik candi Borobudur yang menjadi candi Buddha terbesar di dunia.
Coba Jawab! |
Di mana letak candi Borobudur? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Nabil Adlani |
KOMENTAR