3. Setia pada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) berdasarkan Pancasila dan UUD NRI 1945
4. Sehat jasmani dan rohani, dibuktikan dengan berkas surat keterangan sehat dari institusi kesehatan
5. Usia minimal 18 tahun saat diangkat jadi anggota Polri
6. Tidak pernah dipidana karena melakukan kejahatan, dibuktikan dengan SKCK
7. Berwibawa, jujur, adil, dan berkelakuan tidak tercela
Baca Juga: Biaya Kuliah S1, D4, dan D3 UNDIP Tahun 2022 Melalui Semua Jalur
Persyaratan Khusus Taruna Akpol 2022
1. Bukan anggota/mantan anggota Polri/TNI dan PNS atau pernah mengikuti pendidikan Polri/TNI.
2. Ijazah minimal SMA/MAjurusanIPA/IPS, bukan lulusan atau berijazah paket A, B, dan C dengan ketentuan:
Baca Juga: Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran di UGM, Undip, dan Unpad Tahun 2022
3. Usia minimal 16 tahun dan maksimal 21 tahun saat pembukaan pendidikan.
4. Tinggi badan minimal dengan berat seimbang sesuai ketentuan, yakni 165 untuk laki-laki dan 163 untuk perempuan.
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR