adjar.id – Apakah Adjarian tahu nama-nama ratu (raja) dan negara yang diperintahnya dalam kisah pewayangan Jawa?
Setelah sebelumnya kita pernah membahas nama-nama satriya dan kesatriyanya, pada kesempatan kali ini kita akan mempelajari nama-nama ratu dan negaranya.
Dalam bahasa Indonesia, ratu adalah raja, bisa digunakan untuk julukan seorang pemimpin laki-laki ataupun perempuan.
Namun, dalam kisah pewayangan Jawa, seorang ratu umumnya adalah laki-laki. Ia memerintah suatu negara pada kaum tertentu.
Sistem penerusan tahtanya pun sama seperti negara monarki di kehidupan nyata, lo.
Setelah seorang ratu wafat, tahta raja pun akan digantikan oleh anak laki-lakinya yang tertua, Adjarian.
Sehingga, tidak mengherankan apabila ada beberapa raja yang memerintah wilayah kekuasaan atau negara yang sama.
Misalnya, negara Astina sempat dikepalai oleh Prabu Pandhu. Saat ia wafat, diteruskan kepada Parikesit (anak dari Abimanyu, cucu Pandhu).
Itu hanya salah satu contohnya, Adjarian. Selengkapnya, kita simak bersama, yuk!
Baca Juga: Daftar Nama-Nama Satriya dan Kesatriya dalam Kisah Pewayangan Jawa
Nama-Nama Ratu dan Negaranya dalam Kisah Pewayangan Jawa
1. Prabu Abiyasa = Ratu ing Ngastina
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR