adjar.id - Pernahkah Adjarian mengamati iklan dalam media cetak?
Jika membaca koran atau media cetak lainnya, sering kali kita menemukan iklan.
Iklan dalam media cetak tidak jarang memiliki gambar yang menarik.
Selain iklan bergambar, iklan dalam media cetak juga banyak yang dalam bentuk tulisan.
Iklan memang memerlukan gambar dan tulisan yang menarik agar orang yang melihatnya tertarik mencermatinya.
Nah, pada buku tematik kelas 5 SD, tema 9, kita akan mengamati dan mempelajari unsur-unsur iklan dan ciri-ciri iklan di media cetak.
Lalu, apa saja unsur-unsur iklan? Bagaimana ciri-ciri bahasa yang digunakan dalam iklan media cetak?
Yuk, kita cari tahu!
"Sebuah iklan harus dikemas dengan bahasa yang menarik."
Baca Juga: Jawab Soal Perbedaan Iklan Media Cetak dan Media Elektronik, Kelas 5 Tema 3
Unsur-Unsur Iklan Media Cetak
Penulis | : | Atika Mayasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR