adjar.id – Adjarian, pernah memperhatikan stiker yang terdapat pada buah yang dijual di pasar swalayan?
Nah, ternyata stiker ini dipasang bukan tanpa alasan, lo. Fungsi stiker pada buah adalah untuk menunjukkan segala informasi tentang buah.
Misalnya, stiker yang terdapat lima angka dan diawali angka 9 menandakan buah tersebut adalah produk organik.
Jika terdapat stiker dengan empat angka dan dimulai dari angka 3 atau 4, maka buah tersebut dibudidayakan secara konvensional.
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR