Karakter: Gagah berani, kuat, tabah, tidak pernah menjilat ludahnya sendiri, memiliki pendirian yang teguh.
“Yudhistira adalah penjelamaan dari Dewa Yama sang pemimpin Kerajaan Amarta.”
3. Arjuna
Arjuna meupakan putra ketiga sekaligus putra bungsu dari Pandu Dewanata dan Dewi Kunti. Ia memiliki nama kecil, yaitu Permadi.
Selain itu, ia memiliki julukan lain, di antaranya adlah Kitri (yang bermahkota indah), Partha (putra Kunthi), dan Dhanajaya (perebut kejayaan).
Baca Juga: Makna dan Nilai Moral Lagu Tradisional Jawa Cubak-Cublak Suweng
Julukan Danajhaya atau perebut kejayaan ia dapatkan karena berhasl mengumpulkan upeti ketika upacara rajasuya yang diadakan kakak pertamanya, yaitu Yudhistira.
Nama Arjuna berasal dari bahasa sansekerta yang bermakna bersinar atau bercahaya. Ia merupakan jelmaan dari Dewa Indra, sang dewa perang.
Karakter: Cerdik, pandai, lemah lembut budinya, teliti, dan suka melindungi orang yang lemah.
4. Nakula
Nakula adalah salah satu putra kembar dari Pandu Dewanata dan Dewi Madrim.
Ia memiliki nama kecil Pinten.
Penulis | : | Jestica Anna |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR