Koalisi adalah gabungan beberapa lembaga plitik atau organisasi masyarakat/persekutuan beberapa unsur-unsur di masyarakat untuk suatu kepentingan dan tujuan tertentu.
Jadi, lembaga nonpemerintah yang bergabung memperkuat gerakan sosial yang merupakan fenomena yang terjadi saat ini terkait dengan interaksi asosiatif yang berupa koalisi.
4. Sebutkan pengertian dari amalgamasi!
(Contoh soal)
Baca Juga: Faktor dan Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial dalam Masyarakat
Jawaban dan pembahasan:
Amalgamansi adalah meleburnya dua kelompok budaya menjadi satu dan melahirkan kelompok budaya baru, proses ini mempertegas hilangnya perbedaan yang ada.
5. Sebutkan pengertian asimilasi!
(Contoh soal)
Jawaban dan pembahasan:
Tindakan sosial saling menyesuaikan diri antara satu dan melahirkan kelompok budaya baru, proses ini mempertegas hilangnya perbedaan yang ada.
Nah Adjarian, itulah kumpulan soal SBMPTN, jawaban, serta pembahasan materi interaksi sosial, ya!
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR