adjar.id - Apakah Adjarian sudah mempelajari materi bilangan saat belajar di sekolah?
Nah, materi bilangan merupakan salah satu materi penting di dalam pelajaran matematika kelas 7 smp.
Kali ini, kita akan mengerjakan contoh soal matematika yang sudah dilengkapi dengan jawaban serta pembahasannya.
Dengan mengerjakan latihan soal, kita juga dapat mengasah pemahaman dalam mempelajari materi ini, ya.
Nah, yuk, kta kerjakan soalnya bersama-sama!
Baca Juga: Contoh Soal Matematika dan Jawaban serta Pembahasan Materi Peluang
1. Hasil dari 9 x (12 + (-5)) : (-8 - 13) adalah...
Jawaban dan pembahasan:
9 x (12 + (-5)) : (-8 - 13)
= 9 x (7) : (-21)
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR