Jawaban dan pembahasan:
Baca Juga: Dampak Perubahan Sosial Budaya Diakibatkan Pemberontakan dan Revolusi
6. Sebutkan salah satu faktor internal perubahan sosial budaya!
Jawaban dan pembahasan:
Faktor internal merupakan faktor yang terjadi dari dalam suatu lingkungan masyarakat.
Misalnya, bertambah atau berkurangnya jumlah penduduk.
Nah Adjarian, itulah contoh soal dan jawaban serta pembahasan materi perubahan sosial budaya, ya.
Jangan lupa untuk tonton video ini, ya!
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR