adjar.id - Tahukah Adjarian apa bedanya geiser dan gletser?
Kata geiser atau geyser berasal dari bahasa Islandia, yakni geysit yang berarti menyembur. Berdasarkan KBBI, geiser adalah mata air panas yang mengeluarkan uap air atau gas yang disemburkan ke udara.
Sementara itu, gletser adalah lapisan es yang bergerak turun perlahan-lahan di lereng gunung atau di dataran.
Kata gletser berasal dari bahasa Prancis, yakni glace yang berarti es.
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR