adjar.id - Ada beberapa macam contoh bentuk kerja sama Indonesia dengan negara ASEAN di bidang sosial dan budaya, Adjarian.
ASEAN atau Association of Southeast Asian Nation memiliki sepuluh anggota.
Kesepuluh anggota ASEAN meliputi Indonesia, Malaysia, Thailand, Singapura, Brunei Darussalam, Kamboja, Filipina, Laos, Vietnam, dan Myanmar.
Baca Juga: Contoh Bentuk Kerja Sama ASEAN di Bidang Sosial dan Budaya
Nah, sebagai salah satu anggota ASEAN, Indonesia aktif melakukan kerja sama dengan berbagai negara anggota ASEAN lainnya.
Kerja sama Indonesia dengan negara ASEAN dilakukan dalam berbagai bidang, salah satunya adalah bidang sosial dan budaya.
Berikut ini beberapa contoh bentuk kerja sama Indonesia dengan negara ASEAN di bidang sosial dan budaya. Simak, yuk!
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR