adjar.id – ASEAN atau Association of Southeast Asian Nations merupakan perhimpunan bangsa-bangsa di kawasan Asia Tenggara.
ASEAN didirikan pada 8 Agustus 1967 dengan diwakili oleh 5 negara dalam penandatanganan dekrasi ASEAN yang bernama dekralasi Bangkok.
Lima negara yang menandatangani deklarasi itu ialah Indonesia, Malaysia, Thailand, Singapura, dan Filipina.
Baca Juga: Julukan Nama 10 Negara-Negara ASEAN dan Asal Usulnya
Nah, sampai saat ini anggota ASEAN sendiri telah berkembang menjadi sepuluh negara, tambahan anggota ASEAN ini berasal dari negara Vietnam, Brunei, Myanmar, Kamboja, dan Laos.
ASEAN sendiri menjadi wadah atau jembatan bagi kerja sama negara-negara di wilayah Asia Tenggara yang sudah terjalin sejak ASEAN terbentuk.
Meski begitu, ada beberapa faktor pendorong dan faktor penghambat kerja sama negara ASEAN.
Apa saja faktor-faktornya? Kita cari tahu, yuk!
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR