• Sendi putar merupakan sendi yang memiliki prinsip kerja ujung tulang satu berfungsi sebagai poros dan ujung tulang lainnya berputar pada poros.
Contoh sendi putar bisa kita temukan di antara tulang tengkorak dengan tulang leher.
• Sendi pelana merupakan pertemuan antara dua tulang yang bentunya seperti pelana yang bisa menggerakkan tulang ke dua arah, seperti pangkal ibu jari.
• Sendi geser merupakan sendi yang menghubungkan dua tulang yang memiliki permukaan datar, sperti tulang-tulang pada pergelangan tangan dan pergelangan kaki.
Baca Juga: Definisi dan Fungsi Otot Manusia
4. Apa fungsi otot manusia?
Jawaban dan penjelasannya:
Otot merupakan penggerak bagian-bagian tubuh yang disebut sebagai alat gerak aktif.
Fungsi otot manusia yaitu membantu sistem pernapasan, menjaga postur tubuh, melindungi organ tubuh, dan mengatur suhu tubuh.
5. Apa saja jenis-jenis otot manusia?
Jawaban dan penjelasannya:
Jenis-jenis otot manusia terbagi menjadi tiga, yaitu otot rangka, otot polos, dan otot jantung
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR