Nah, untuk soal nomor dua terdapat dua kemungkinan hasil mutlak, yaitu:
- Hasil Pertama
x - 6 = 10
x = 16
Hasil pertama menunjukkan bahwa hasil mutlaknya adalah 16.
Baca Juga: Rumus Luas Jajar Genjang dan Contoh Soalnya
- Hasil Kedua
x - 6 = -10
x = - 4
Hasil keduanya merupakan -4.
Berdasarkan dua cara di atas nilai mutlaknya terbagi menjadi dua, yaitu 16 atau (-4)
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR