Keberagaman kebutuhan yang diingini setiap manusia membuat harus adanya penentuan skala prioritas.
Skala prioritas ini merupakan sesuatu yang harus lebih dulu dibutuhkan daripada yang lainnya.
Perbedaan kebutuhan manusia ini sendiri disebabkan oleh beberapa faktor yang memengaruhinya, yaitu:
Baca Juga: Mengenal Peran dan Fungsi Sumber Daya Alam Hayati bagi Kehidupan
1. Jenis Kelamin
Perbedaan jenis kelamin dan usia sangat memengaruhi perbedaan jumlah dan juga jenis kebutuhan yang dibutuhkan manusia.
Selain itu, jenis kelamin juga memengaruhi variam dan jenis kebutuhan yang dibutuhkan.
Contohnya, laki-laki membutuhkan topi, sementara perempuan membutuhkan ikat rambut.
2. Tingkat Pendidikan
Bertambahnya tingkat pendidikan seseorang membuat kebutuhan yang dibutuhkan menjadi ikut bertambah.
“Jenis kelamin menjadi salah satu faktor yang memengaruhi perbedaan kebutuhan manusia karena perbedaan jumlah dan jenis yang dibutuhkan.”
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR