adjar.id - Adjarian, konflik sosial adalah bentuk perjuangan dalam memperjuangakan hal-hal yang bersifat langka.
Misalnya, hak, status, kedudukan, nilai, dan lainnya.
Setelah konflik sosial berakhir, umumnya, terjadi beberapa akibat yang sangat berdampak pada kehidupan masyarakatnya, lo.
Baca Juga: Mengenal Faktor Pendorong Mobilitas Sosial, Materi IPS Kelas 8 SMP
Kali ini kita akan membahas akibat dari konflik sosial beserta dengan cara menangani konflik yang merupakan bagian dari materi pelajaran IPS kelas 8 SMP, ya.
Akibat dari konflik sosial pun bermacam-macam, mulai dari kehilangan meningkatnya solidaritas hingga berubahnya kepribadian individu, dan lainnya.
Sekarang, yuk, simak informasi mengenai akibat konflik sosial dan juga cara menangani konfliknya di bawah ini!
"Konflik sosial dapat mengakibatkan adanya perubahan pada individu."
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR