8. Rusa
Rusa atau yang memiliki nama ilmiah Cervidae juga termasuk hewan yang banyak diburu.
Rusa diburu karena tanduk, kulit, dan minyaknya.
Tanduk rusa banyak dijadikan hiasan dan juga diolah menjadi gagang pisau dan kancing baju.
Nah, bagaimana dengan kulit rusa? Kulit rusa digunakan sebagai bahan pembuatan juga sarung tangan dan juga tak jarang dibuat sepatu.
Baca Juga: Jenis-Jenis Adaptasi pada Hewan, Materi IPA Kelas 9 SMP
Sementara itu, minyak rusa yang dihasilkan oleh bagian kelenjar perutnya digunakan sebagai bahan pembuatan parfum dan obat
9. Ular
Ular atau Serpentes banyak diburu dikarenakan kulitnya.
Sama seperti kulit buaya, kulit ular juga banyak digunakan sebagai bahan pembuatan produk fesyen seperti sepatu, tas, jaket, ikat pinggang, dan sebagainya.
Itulah sembilan hewan yang banyak diburu oleh manusia, Adjarian.
Sekarang kita jawab pertanyaan berikut, yuk!
Pertanyaan |
Mengapa hiu banyak diburu manusia? |
Petunjuk: Cek halaman 4. |
Tonton juga videonya, yuk!
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR