adjar.id - Adjarian, pada pembelajaran 4 buku tematik kelas 4 tema 2 subtema 3 kita akan memikirkan bagaimana cara agar masyarakat sadar akan perilaku hemat energi.
Perilaku hemat energi merupakan perilaku yang wajib kita lakukan. Mengapa?
Sebab, sekarang masih banyak energi tidak dapat diperbarui yang kita gunakan.
Baca Juga: Jawab Soal Ayo Hemat Energi, Kelas 4 Tema 2 Subtema 3 Pembelajaran 2
Jika kita menggunakannya dengan boros, energi-energi tersebut dapat habis.
Bahkan, jika tidak digunakan secara bijak, energi akan cepat habis.
Namun, ada pula energi yang dapat diperbarui yang mesti kita hemat dalam penggunaannya, misalnya, air bersih.
Pengetahuan hemat energi seperti di atas bisa dipahami oleh banyak orang, tapi bagaimana cara agar pengetahuan tersebut diamalkan dalam perilaku sadar akan hemat energi?
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR