adjar.id - Adjarian, pada buku tematik kelas 4 tema 2 subtema 2 pembelajaran 6 kita melihat sebuah gambar mengenai kampanye berhemat sumber energi.
Tahukah Adjarian apa itu kampanye? Apa manfaat kampanye?
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Kampanye adalah gerakan atau tindakan serentak untuk melawan, mengadakan aksi, dan sebagainya.
Nah, pada gambar tersebut, kampanye dilakukan oleh beberapa siswa Sekolah Dasar (SD).
Baca Juga: Mengamati Gambar: Hati-Hati dengan Sumber Listrik, Jawab Soal Kelas 4 Tema 2
Siswa-siswa tersebut membawa poster-poster dan berseru kepada orang lain.
Poster dan seruan akan membuat orang lain memperhatikan mereka.
Gambar yang ada di halaman 92 buku tematik kelas 4 tema 2 subtema 2 ini akan membuat kita memikirkan mengenai manfaat kampanye.
Apakah kampanye bermanfaat?
Yuk, kita cari tahu bersama manfaat kampanye!
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR