Bentuk-Bentuk Mobilitas Sosial
Mobilitas sosial terbagi menjadi dua bentuk, yaitu vertikal dan horizontal.
- Mobilitas Vertikal
Mobilitas sosial vertikal adalah perpindahan seseorang atau sekelompok orang dari suatu status sosial ke status sosial lainnya yang tidak sederajat.
Baik pindah ke status yang lebih tinggi atau (social climbing) maupun turun ke status yang lebih rendah (social sinking).
A. Mobilitas Vertikal ke Atas atau Social Climbing
Baca Juga: Mengenal Arah Perubahan Sosial: Teori dan Ciri-Ciri Perubahan Sosial
Hal ini terjadi diakibatkan adanya peningkatan status dari seseorang atau adanya peningkatan status sosial dari rendah menuju yang lebih tinggi.
Misalnya, A yang bekerja sebagai manajer memiliki prestasi yang sangat baik, oleh karena itu, diangkat menjadi seorang direktur.
B. Mobilitas Vertikal ke Bawah atau Social Sinking
"Di dalam mobilitas sosial terbagi menjadi dua bentuk, yaitu vertikal dan horizontal."
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR