adjar.id - Adjarian, tubuh kita tersusun dari ratusan tulang, lo.
Kali ini, kita akan mengerjakan soal dan menyimak pembahasan tulang dan bagian kerangka manusia.
Soal dan pembahasan mengenai tulang dan bagian kerangka manusia termasuk salah satu materi Kompetensi Dasar (KD) mapel IPA.
Nah, yuk, kita kerjakan!
Baca Juga: Macam-Macam Penyakit atau Kelainan Tulang dan Rangka Manusia
1. Apa yang disimpan oleh rangka dan berguna bagi neuron dan otot untuk beraksi?
Jawaban dan pembahasan:
Rangka menyimpan kalsium, fosfat, dan mineral lain.
Kandungan-kandungan itu sangat dibutuhkan oleh neuron dan otot untuk beraksi
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR