Kelopak bunga juga merupakan penghias bunga.
Karena kelopak bungala serangga tertarik mendekati bunga dan akhirnya membantu proses penyerbukan.
4. Mengapa suatu bunga dikatakan sebagai bunga lengkap?
Jawaban dan pembahasan:
Baca Juga: Contoh Soal dan Jawaban Penjajahan Bangsa Barat di Indonesia
Bunga dikatakan sebagai bunga lengkap karena memiliki kepala sari, tangkai sari, bakal biji, dasar bunga, kepala putik, tangkai putik, mahkota, bakal buah, kelopak bunga, dan tangkai bunga.
Contohnya, bunga sepatu dan bunga mawar.
Nah, itulah contoh soal dan jawaban serta pembahasan materi bagian bunga dan jenis-jenisnya.
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR