3. Sifat negara yang menyeluruh atau mencakup semua maknanya adalah...
Jawaban dan pembahasan:
Sifat negara menyeluruh atau mencakup semua all embresing bermakna bahwa peraturan perundang-udangan yang dibuat negara berlaku untuk semua warga negara tanpa kecuali.
Baca Juga: Sejarah Perumusan Naskah Teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
4. Tujuan negara Republik Indonesia dalam pembukaan UUD 1945 adalah...
Jawaban dan pembahasan:
Tujuan negara Republik Indonesia dalam pembukaan UUD 1945 alinea ke empat, yaitu:
- Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia.
- Memajukan kesejahteraan umum.
- Mencerdaskan kehidupan bangsa.
- Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial.
Nah, Adjarian, itulah contoh soal dan jawaban materi seputar NKRI.
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR