4. Sintesis Protein
Sintesis protein di dalam sel tersusun atas asam amino dan terjadi dengan melibatkan DNA, RNA dan ribosom.
Suatu ikatan molekul peptida akan terbentuk apabila gugus amino dari satu asam amino berikatan dengan gugus karboksil dari asam amino lainnya.
Apabila terjadi penggabungan asam amino dalam jumlah besar, maka akan terbentuk molekul yang disebut polipeptida yang pada dasarnya protein merupakan polipeptida.
Baca Juga: Mengenal Alat Optik Cermin dan Lensa: Cekung dan Cembung
Adjarian, setiap sel dari organisme berkemampuan untuk mensintesis protein tertentu yang sesuai dengan keperluannya.
Sintesis protein dalam sel dapat terjadi karena pada inti sel terdapat zat (subtransi) yang berperan sebagai pengatur sistesis protein sel.
Substansi tersebut yaitu DNA dan RNA.
Nah, Adjarian itu tadi reaksi anabolisme yang terjadi.
Yuk, sekarang jawab pertanyaan berikut!
Pertanyaan: |
Kloroplas dalam proses fotosintesis tersusun dari bagian-bagian, yaitu apa saja? |
Petunjuk: Cek halaman 2 |
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR