adjar.id - Seperti yang Adjarian ketahui tata surya merupakan kumpulan benda-benda di langit.
Nah, berikut adalah kumpulan soal dengan jawaban dan penjelasan mengenai tata surya dan planet-planetnya.
1. Prominensa adalah..
Baca Juga: Contoh Soal Daur Hidup Hewan Beserta Jawaban dan Penjelasannya
Jawaban dan penjelasan: Prominensa merupakan lidah api yang sangat terang.
2. Planet yang terletak di antara planet bumi dan Jupiter mempunyai sebutan sebagai..
Jawaban dan penjelasan: Planet Merah.
Urutan planet-planet dimulai dari yang paling dekat dengan matahari, yaitu Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Jupiter, Saturnus, Uranus dan Neptunus.
Sehingga, planet yang dimaksud dengan soal di atas adalah Planet Mars.
Planet Mars juga dikenal dengan sebutan Planet Mars.
3. Planet yang disebut dengan Planet Nakal yaitu..
Baca Juga: Pengertian Biosfer serta Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia
Jawaban dan penjelasan: Planet Neptunus.
Planet Neptunus disebut dengan Planet Nakal karena sering meninggalkan orbitnya sewaktu merotasi Matahari.
4. Yang termasuk planet dalam dengan acuan asteroid adalah..
Jawaban dan penjelasan: Merkurius, Venus, Bumi dan Mars.
Empat planet di atas tergolong planet dalam yang memiliki acuan asteroid.
5. Kedudukan matahari, bumi, dan bulan yang menyebabkan permukaan air laut di bumi mengalami pasang maksimum terjadi saat bulan berada di posisi..
Jawaban dan penjelasan: Air laut mengalami pasang maksimum terjadi disaat gaya gravitasi bulan lebih kuat dibandingkan dengan gaya gravitasi bumi dalam menarik air laut.
6. Bidang edarnya terletak di antara Jupiter dan Uranus.
Terkenal akan cincinnya.
Memiliki sebuah satelit.
Bidang edarnya terletak antara venus dan Mars.
Ciri-ciri di atas merupakan ciri-ciri planet..
Baca Juga: Mempelajari Pesisir dan Laut: Klasifikasi, Jenis dan Contoh-Contohnya
Jawaban dan penjelasan: Planet Bumi.
Ciri bumi, yaitu memiliki sebuah satelit bulan dan bidang edarnya terletak antara planet Venus dan Mars.
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR