Selain itu, penting untuk menyertakan analisis mengenai penyebab dan dampak dari masalah sosial tersebut.
7. Menulis Kesimpulan
Kesimpulan berisi rangkuman dari permasalahan yang dibahas dan solusi yang ditawarkan.
Pada bagian ini, penulis juga dapat memberikan ajakan kepada pembaca untuk berperan aktif dalam mengatasi permasalahan sosial yang diangkat.
Dalam konteks kritik sosial, kesimpulan sebaiknya disertai dengan pandangan positif mengenai kemungkinan perbaikan jika tindakan yang tepat diambil.
"Menulis teks eksposisi hasil penelitian sederhana sebagai bahan untuk menyampaikan kritik sosial melibatkan serangkaian langkah, mulai dari menentukan topik, melakukan penelitian, hingga menyusun dan merevisi teks."
Nah, itulah penjelasan tentang langkah-langkah menulis teks eksposisi hasil penelitian sederhana sebagai bahan untuk menyampaikan kritik sosial, materi bahasa Indonesia kelas X Kurikulum Merdeka.
Coba Jawab! |
Apa yang dimaksud dengan teks eksposisi? |
Petunjuk: Cek di halaman 1. |
Tonton video ini, yuk!