adjar.id - Pada artikel ini kita akan membahas soal dari buku Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka.
Terdapat soal Membaca Karya Ilmiah pada halaman 198-199 yang terdiri dari sepuluh pertanyaan.
Nah, kita diperintahkan untuk membuat kelompok membaca, kemudian menjawab pertanyaan yang tersedia.
Sebelum mengerjakan soal, kita diminta untuk membaca karya ilmiah "Karakteristik Vegetasi Habitat Orang Utan (Pongo pygmaeus morio) di Hutan Tepi Sungai Menamang, Kalimantan Timur".
Berikut ini merupakan pembahasan soal Membaca Karya Ilmiah, bahasa Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka.
Pembahasan Soal Membaca Karya Ilmiah
Instruksi: Dengan kelompok membaca karya ilmiah yang sama, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut.
1. Pada bagian abstrak, apakah kalian mendapatkan informasi mengenai topik pembahasan, lokasi penelitian dan tujuan penelitian? Jika ya, sebutkan hal-hal tersebut.
Jawaban: Berikut ini merupakan topik pembahasan, lokasi penelitian, dan tujuan penelitian dari karya ilmiah tersebut, antara lain:
- Topik pembahasan: karakteristik vegetasi habitat orang utan
- Lokasi penelitian: hutan tepi Sungai Menamang, Kalimantan Timur
Baca Juga: Jawab Soal Kegiatan 1 Membaca Karya Ilmiah, Bahasa Indonesia Kelas XI Kurikulum Merdeka