Contoh: Gunung Merapi, Gunung Kelud, dan Gunung Agung
2. Dataran Tinggi

Dataran tinggi sering disebut dengan plato dan plateau.
Dataran tinggi sering disebut dengan plato dan plateau. Dataran tinggi berada di ketinggian 500-1.500 meter di atas permukaan laut.
Dataran tinggi memiliki ciri lebih tinggi dari daerah sekitarnya.
Contoh: Dataran Tinggi Dieng, Dataran Tinggi Karo, dan Dataran Tinggi Parahyangan
3. Dataran Rendah
Umumnya dataran rendah terdapat di sekitar pantai dan cukup luas.
Dataran rendah berada di ketinggian mulai dari 0-200 meter di atas permukaan laut.
Pada daerah di dataran rendah sering digunakan untuk pertanian padi, palawija, tebu, dan industri.
Contoh: Dataran Rendah Surakarta, Dataran Rendah Cirebon, dan Dataran Rendah Madiun
Baca Juga: Apakah Gunung Dapat Terus Bertambah Tinggi?