Mahasiswa Baru Wajib Tahu, Ini 40 Istilah yang Sering Muncul dalam Dunia Perkuliahan

By Rizky Amalia, Senin, 24 Juni 2024 | 07:00 WIB
Kuliah merupakan proses pembelajaran tingkat lanjut di bidang formal yang di dalamnya terdapat pilihan jurusan. (Matthis Volquardsen)

26. RektorPimpinan tertinggi suatu perguruan tinggi.

27. SarjanaProgram kuliah yang berlangsung selama 4 tahun atau sama dengan 8 semester.

28. Sarjana TerapanProgram kuliah bergelar Sarjana yang lebih memfokuskan keterampilan dibanding teori.

29. Sidang SkripsiPresentasi hasil penelitian skripsi kepada dosen pembimbing dan penguji untuk memperoleh gelar kelulusan.

30. SemproSeminar Proposal, adalah presentasi yang dilakukan oleh mahasiswa sebelum lanjut mengerjakan skripsi.

31. Sistem Informasi Akademik (SIAKAD)Portal online untuk mengakses informasi seputar kampus, mulai dari jadwal mata kuliah, ujian, pembayaran kuliah, dan lain-lain.

32. Semester PendekSemester yang diadakan di antara libur semester ganjil dan genap untuk memperbaiki nilai mahasiswa (minimal C).

33. Satuan Kredit Semester (SKS)Beban studi per mata kuliah yang menandakan durasi belajar.

34. SkripsiPenelitian yang dibuat mahasiswa sebagai syarat kelulusan program S1.

35. Tugas AkhirProyek akhir yang dibuat mahasiswa diploma atau sarjana sebagai syarat kelulusan.

36. TranskripAdalah lembar berisi catatan mata kuliah dan IP yang diperoleh mahasiswa.

Baca Juga: Memahami Istilah UKT atau Uang Kuliah Tunggal Perguruan Tinggi

37. Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM)Ekstrakurikuler di perguruan tinggi, misalnya UKM Paduan Suara, UKM Olahraga, UKM Fotografi, dan sebagainya.

38. Uang Kuliah Tunggal (UKT)Besaran biaya yang harus kamu bayarkan ke perguruan tinggi tiap semester.

39. Ujian Komprehensif (Kompre)Ujian yang dilaksanakan sebelum sidang skripsi.

40. WisudaUpacara pelantikan mahasiswa untuk menjadi ahli madya, sarjana, master, atau profesor.

Nah, demikian informasi tentang daftar istilah yang sering muncul dalam dunia perkuliahan.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan cumlaude?
Petunjuk: Cek di halaman 1.

Tonton video ini, yuk!