Pengertian Musikalisasi Puisi serta Unsur-unsurnya, Materi Bahasa Indonesia Kelas XI

By Rizky Amalia, Selasa, 18 Juni 2024 | 12:00 WIB
Salah satu kegiatan mengapresiasi karya sastra puisi adalah musikalisasi puisi. (Min An)

Salah satu unsur yang terdapat dalam musikalisasi puisi adalah nada.

Nada merupakan suara yang memiliki getaran tertentu dengan ketinggian tertentu, ya.

Dalam kegiatan musikalisasi puisi, nada adalah unsur yang paling dasar.

4. Irama

Irama termasuk unsur dalam musikalisasi puisi yang berperan dalam memberi jiwa dari puisi yang akan dibacakan.

Misalnya, pembacaan puisi yang bertema semangat, kesedihan, atau keraguan akan memiliki irama yang berbeda.

5. Ekspresi

Tahukah Adjarian? Ekspresi jadi unsur penting dalam musikalisasi puisi.

Bersumber dari kompas.com, ekspresi wajah dan gerak gerik tubuh harus diperhatikan karena berpengaruh pada penjiwaan.

Ekspresi juga bisa muncul secara alamiah atau juga bisa ditintun menggunakan sebuah tanda yang berupa istilah ungkapan.

"Ada beberapa unsur dalam musikalisasi puisi, antara lain melodi, tangga nada, nada, irama, dan ekspresi."

Baca Juga: 6 Langkah Mempersiapkan Musikalisasi Puisi, Materi Bahasa Indonesia Kelas 11 Kurikulum Merdeka

Demikian informasi tentang pengertian musikalisasi puisi serta unsur-unsurnya.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan musikalisasi puisi?
Petunjuk: Cek di halaman 1.

Tonton video ini, yuk!