Apa Saja Kandungan dalam Daun Kelor yang Baik untuk Kesehatan?

By Mumtahanah Kurniawati, Rabu, 22 Mei 2024 | 15:00 WIB
Daun kelor memiliki berbagai kandungan yang bermanfaat. (Pexels/NothingAhead)

Daun kelor dapat menjadi sumber vitamin dan mineral yang tepat bagi tubuh.

Terdapat berbagai nutrisi, seperti vitamin B6, zat besi, vitamin A, hingga magnesium.

5. Antioksidan

Daun kelor mengandung senyawa antioksidan yang bermanfaat bagi tubuh berupa quercetin dan asam klorogenik.

Antioksidan dapat melawan radikal bebas penyebab berbagai penyakit.

Nah, itu dia beberapa kandungan dari daun kelor yang baik bagi kesehatan.

Coba Jawab!
Apa nama latin dari daun kelor?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton video ini juga, yuk!