Cara Menambahkan Tabel ke Slide Langsung di PowerPoint, Hanya Perlu 4 Langkah

By Mumtahanah Kurniawati, Jumat, 17 Mei 2024 | 12:00 WIB
Dalam PowerPoint bisa menambahkan tabel. (Freepik)

adjar.id - Apakah Adjarian sering melakukan presentasi tugas di kelas?

Biasanya saat presentasi kita diminta untuk membuat slide presentasi di PowerPoint.

Slide tersebut dibuat dengan isi hasil-hasil dan hal-hal yang perlu dipaparkan.

Tidak jarang, kita perlu menambahkan tabel untuk menyajikan data-data terkait tugas yang akan dipresentasikan.

Nah, untuk menambahkan tabel ke slide bisa saja dilakukan dengan menyalin tabel dari Word atau Excel.

Namun, terkadang tabel tidak dapat terkonversi dengan baik dan hanya bisa menyalin teksnya saja.

Jadi, kita tetap perlu membuat tabel yang baru.

Di bawah ini langkah cepat menambahkan tabel ke slide langsung di PowerPoint.

Simak, yuk!

Cara Menambahkan Tabel ke Slide Langsung di PowerPoint

1. Pilih slide yang ingin ditambahkan pada tabel.

2. Klik tab Sisipkan yang ada di bagian atas, lalu klik Tabel.

Baca Juga: Cara Menambahkan Video di dalam Presentasi Microsoft Power Point